24 September 2008

Koleksi ISMASEPREI
















Beberapa motif koleksi ISMASPREI untuk bulan September dan Oktober 2008. Stok kain umumnya berkisar 2 bulan dan motif baru kleuar 3 sampai 4 kali dalam seminggu. bulan, sedangkan motif seprei bisa keluar 3 sampai 4 dalam seminggu.

Bahan seprei koleksi ISMASEPREI adalah keluaran pabrik Bintang Agung, Panca Agung.Renette, Classy, Catra, dan tentu saja ada kingkoil, jadi sama dgn yang ada dipasaran.


Belum ada niatan untuk design sendiri. Sementara ini pembuatan seprei terutama untuk melayani pesanan pribadi, karena beberapa orang kesulitan mencari seprei yang siap pakai untuk ukuran kasur dan tempat tidur khusus. Seperti ukuran tinggi kasur 30/40, atau bed 120 yang kasurnya jadi satu dgn bednya.

Tentu saja ada yang ukuran standard , dengan motif yang mengikuti trend , dan dijajakan oleh beberapa teman dikelompok arisan , pengajian, kantor, tapi masih dalam skala kecil.


Ukuran tersedia dari 90x200, 100x200,120x200, 160x200, 180x200, 200x200,Harga tergantung bahan dan ukuran, harga koleksi dimulai dari

- 60 rb-70 rb, utk uk90/100,

- 75 rb -90 rb, uk 120.

- 95 rb- 110 rb, uk 160,

- 100 rb - 115 rb uk 180

Untuk bahan kingkoil karena lebar kain 2,8 m, bisa lebih leluasa untuk kasur yg t 30 / 40 cm, bantal bisa diberi frame dsb.

Bagi pemesan luar kota dapat dikirim via pos , tiki atau elteha, tp hrs minimal berat 2kg atau 3 seprei, supaya biaya pengiriman murah.



Musim batik sekarang, ada juga koleksi variasi batik dgn bahan polos.

Selain seprei, tersedia dan dapat dipesan juga saya juga membuat bed cover, taplak meja , sarung bantal kursi dan sarung kursi tamu. Juga ada aneka bantal dan guling, batik sutera, daster, handuk.










4 comments:

Rostina said...
This comment has been removed by the author.
Rostina said...

Mbak Iis ,
ini pemesan perdana via blog (dapat diskon kah he..he..)
boleh pesan ya untuk motif batik ukuran queen, tapi tinggi 30cm dan uk 120 (tingginya cukup yang standard saja).
Motif batiknya apa saja. Saya yakin mbak Iis lebih ciamik taste batik jawa nya.
Thanks ya mbak
rostina

Unknown said...

Sorry rostina, saya baru tahu ada pesanan dari Rostina, kemarin Jun ngasih tahu.
Ok saya buatkan dulu ya, diskon? pastilah he he

jun said...

Wah aku kebagian fee nih hehehe. Mbak Iis, aku dibikinin quilt (dalemnya) dong, yg queen dua lembar ya. Ternyata stock quilt coverku masih ada 2 lagi. Jadi aku gak perlu kebubat... klo udah jadi bilang ya...lebih bagus lagi klo dianterin hehehe (klo pas ngider lo) tks n slm,